Natural Skin Care Knowledge Archive

3 Dec 2021

Apakah Ingredients Petrolatum/Petroleum Jelly Di Skincare Berbahaya❓❓

Petrolatum/petroleum jelly merupakan produk samping dari proses penyulingan petroleum. Petrolatum memiliki titik leleh mendekati temperatur tubuh. Petrolatum meleleh ketika diaplikasikan dan membentuk lapisan antiair sehingga menciptakan barrier yang efektif untuk menghalangi penguapan kelembaban alami kulit dan menghalangi
11 Dec 2020

BAGAIMANA MENGGUNAKAN FACE OIL SECARA TEPAT

Pemakaian face oil yang tepat dan benar akan memberikan hasil maksimal kekulit dan akan mengurangi potensi kulit untuk break out. Berikut tips menggunakan face oil secara tepat dan benar dari arumnusantara: Pilih face oil sesuai jenis dan kondisi kulit.
16 Mar 2018

Soybean Oil

Soybean Oil yang memiliki nama latin Glycine max (soybean) oil terbuat dari biji kacang kedelai yang sudah diekstrak menggunakan metode cold pressed. Oil ini mengandung  lesitin, sterolin, dan vitamin E yang sangat tinggi. FATTY ACIDS Oleic –
16 Mar 2018

Citronella Essential Oil

Citronella memiliki nama botanical Cymbopogon nardus, tanaman ini banyak tumbuh di wilayah Asia termasuk Indonesia. Bahkah Indonesia termasuk pemasok terbesar Citronella atau sering disebut serai wangi. Dari daun tanaman Citronella segar yang kemudian diproses dengan penyulingan inilah
16 Mar 2018

Fennel Sweet Essential Oil

Fennel sweet memiliki nama botanical Foeniculum vulgare dulce, oil ini diperoleh dari biji fennel yang telah diproses menggunakan metode penyulingan. Oil ini lebih dikenal dengan minyak adas manis. Fennel sweet mengandung 71,9 % Anethol, 13,6 % Fenchone,
16 Mar 2018

Sweet Orange Essential Oil

Sweet Orange Essential Oil dengan nama botanical Citrus sinensis ini di hasilkan dari kulit jeruk yang  di proses dengan cara cold pressed. Oil ini dibuat dari berbagai sifat kimia seperti alpha pinene, sitronelal, geranial, sabinene, myrcene, limonene, linalool dan neral. kandungan utama dari oil ini adalah limonene, atau D-limonene, yang berperan penting di rumah Anda karna
16 Mar 2018

Castor Oil

Castor oil atau lebih dikenal dengan minyak jarak adalah minyak nabati yang diperoleh dari ekstraksi biji tanaman jarak (Ricinus communis). Castor oil berasal dari India. Kandungan dari Castor Oil antara lain : Palmitic acid, Stearic acid, Oleic
15 Mar 2018

Avocado Oil

Buah alpukat selain bisa digunakan untuk masker wajah, juga bisa diambil ekstraknya. Ekstrak buah alpukat ini berupa minyak atau biasa dikenal dengan avocado oil. Avocado oil merupakan cosmetic based yang kaya nutrisi serta antioksidan sehingga dapat dimanfaatkan
10 Mar 2018

Tea Tree Essential Oil

Berkembang di daerah Australia, pohon kecil ini mirip dengan Cypress. Tea tree oil telah didokumentasikan dalam banyak studi medis akan kemampuannya membunuh banyak strain bakteri, virus dan jamur. Tea tree digunakan sebagai bahan aktif tambahan dalam berbagai produk
8 Mar 2018

Pomegranate Seed Oil

Pomegranate seed oil kaya akan asam lemak essensial, pomegranate oil memiliki khasiat emolien tinggi yang dapat digunakan sebagai pelembab yang dapat membantu mencegah kerusakan pada kulit, dan mencegah kulit menjadi kering.  Pomegranate memiliki sifat antioksidannya telah terkenal dapat